Tanaman Tembelekan adalah Tanaman yang berasal dari kawasan Amerika bagian tropis, memiliki bunga beranekaragam seperti berwarna pink, putih dan merah serta banyak dimanfaatkan sebagai tanaman hias. Tanaman tembelekkan termasuk kedalam jenis tanaman perdu yang dapat tumbuh sampai dengan ketinggian 1700 meter diatas permukaan laut dan memiliki tinggi lebih kurang 4 meter. Tanaman tembelekan memiliki ciri khas pada batang berwarna cokelat, persegi empat mempunyai cabang banyak dan ranting sedikit berduri.
Tanaman Tembelekan
Kandungan Kimia Dalam Tanaman Tembelekan :
- Lantedene A dan B
- Asam Lantonolat
- Asam Lantat
- Humulune
- Caryophyllene
- Terpidene
- Apinene
- P-cymene
KHASIAT DAN PROSES PEMANFAATAN TANAMAN TEMBELEKAN
ØUntuk Mengobati Batuk Berdarah
- Cuci bersih 10 gram bunga tembelekan kering, 60 gram akar alang-alang, 20 gram kencur dan gula batu secukupnya.
- Rebus semua bahan tersebut dengan 5 gelas air, tersisa 3 gelas air.
- Saring air hasil rebusan, kemudian minum saat hangat.
- Lakukan pengobatan tersebut secara teratur 2 kali dalam sehari hingga sembuh.
ØUntuk Mengobati Batuk Pada Anak-anak
- Cuci bersih 10 gram bunga tembelekan kering, 20 gram kaktus yang sudah dikupas kulitnya, 3 lembar daun sirih, madu secukupnya.
- Rebus semua bahan tersebut dengan 4 gelas air, tersisa 2 gelas air.
- Saring air hasil rebusan, kemudian minum saat hangat.
- Lakukan pengobatan tersebut secara teratur 2 kali dalam sehari hingga sembuh.
ØUntuk Mengobati Sakit Kepala dan Sakit Gigi
- Cuci bersih 10 gram akar tembelekan kering.
- Rebus bahan tersebut dengan 2 gelas air, tersisa 1 gelas air.
- Saring air hasil rebusan, kemudian minum saat hangat.
- Lakukan pengobatan tersebut secara teratur 1 kali dalam sehari hingga sembuh.
ØUntuk Mengobati Influenza
- Cuci bersih 20 gram daun tembelekan kering dan 15 gram jahe.
- Rebus bahan tersebut dengan 4 gelas air, tersisa 2 gelas air.
- Saring air hasil rebusan, kemudian minum saat hangat.
- Lakukan pengobatan tersebut secara teratur 2 kali dalam sehari hingga sembuh.
ØUntuk Mengobati Pembengkakan Kelenjar Limfe
- Cuci bersih 20 gram akar tembelekan kering dan 15 gram rumput laut.
- Rebus bahan tersebut dengan 5 gelas air, tersisa 2 gelas air.
- Saring air hasil rebusan, kemudian minum saat hangat.
- Lakukan pengobatan tersebut secara teratur 1 kali dalam sehari hingga sembuh.
ØUntuk Mengobati Sakit Perut dan Diare
- Cuci bersih 10 gram daun tembelekan kering.
- Digiling hingga menjadi bubuk.
- Kemudian seduh dengan air hangat, lalu minum.
- Lakukan pengobatan tersebut secara teratur 1 kali dalam sehari hingga sembuh.
ØUntuk Mengobati Keputihan
- Cuci bersih 20 gram akar tembelekan kering, 20 gram kulit delima kering.
- Rebus bahan tersebut dengan 5 gelas air, tersisa 2 gelas air.
- Saring air hasil rebusan, kemudian minum saat hangat.
- Lakukan pengobatan tersebut secara teratur 1 kali dalam sehari hingga sembuh.
ØUntuk Mengobati Sering Buang Air Kecil
- Cuci bersih 20 gram daun tembelekan, 5 buah ginkgo biloba yang telah disangrai.
- Rebus bahan tersebut dengan 6 gelas air, tersisa 3 gelas air.
- Saring air hasil rebusan, kemudian minum saat hangat, untuk buahnya dimakan.
- Lakukan pengobatan tersebut secara teratur 1 kali dalam sehari hingga sembuh.
ØUntuk Mengobati Kencing Nanah
- Cuci bersih 20 gram daun tembelekan kering, 20 gram sambiloto, 20 gram brotowali.
- Rebus bahan tersebut dengan 5 gelas air, tersisa 2 gelas air.
- Saring air hasil rebusan, kemudian minum saat hangat, untuk buahnya dimakan.
- Lakukan pengobatan tersebut secara teratur 1 kali dalam sehari hingga sembuh.
ØUntuk Mengobati Perangsang Muntah
- Cuci bersih 20 gram daun tembelekan segar, 10 gram kol.
- Rebus bahan tersebut dengan 3 gelas air, tersisa 1 gelas air.
- Saring air hasil rebusan, kemudian minum saat hangat, untuk buahnya dimakan.
- Lakukan pengobatan tersebut secara teratur 1 kali dalam sehari hingga sembuh.
ØUntuk Menambah Nafsu Makan
- Cuci bersih 20 gram kulit tembelekan segar.
- Rebus bahan tersebut dengan 2 gelas air, tersisa 1 gelas air.
- Saring air hasil rebusan, kemudian minum saat hangat, untuk buahnya dimakan.
- Lakukan pengobatan tersebut secara teratur 1 kali dalam sehari hingga sembuh.
ØUntuk Mengobati Keseleo
- Cuci bersih 20 gram daun tembelekan segar, 10 gram jahe, 10 gram daun dewa.
- Rebus bahan tersebut dengan 3 gelas air, tersisa 1 gelas air.
- Saring air hasil rebusan, kemudian minum saat hangat, untuk buahnya dimakan.
- Lakukan pengobatan tersebut secara teratur 1 kali dalam sehari hingga sembuh.
ØUntuk Mengobati Sakit Pinggang
- Cuci bersih semua bagian tanaman tembelekan segar dan 10 gram takokak.
- Rebus bahan tersebut dengan 2 gelas air, tersisa 1 gelas air.
- Saring air hasil rebusan, kemudian minum saat hangat, untuk buahnya dimakan.
- Lakukan pengobatan tersebut secara teratur 1 kali dalam sehari hingga sembuh.
ØUntuk Mengobati Pegal Linu
- Cuci bersih semua bagian tanaman tembelekan segar, 10 gram takokak dan 10 gram jahe.
- Rebus bahan tersebut dengan 4 gelas air, tersisa 2 gelas air.
- Saring air hasil rebusan, kemudian minum saat hangat, untuk buahnya dimakan.
- Lakukan pengobatan tersebut secara teratur 2 kali dalam sehari hingga sembuh.
ØUntuk Mengobati Bisul
- Cuci bersih 10 gram bunga tembelekan segar, 30 gram daun sambiloto dan 20 gram daun cocor bebek.
- Rebus bahan tersebut dengan 5 gelas air, tersisa 3 gelas air.
- Saring air hasil rebusan, kemudian minum saat hangat, untuk buahnya dimakan.
- Lakukan pengobatan tersebut secara teratur 1 kali dalam sehari hingga sembuh.
ØUntuk Mengobati Eksim
- Cuci bersih 20 gram bunga tembelekan segar kemudian keringkan.
- Setelah kering, tumbuk sampai halus
- Seduh dengan air hangat, lalu diminum.
- Lakukan pengobatan tersebut secara teratur 1 kali dalam sehari hingga sembuh.
Perhatian !!! Efek samping Tanaman Tembelekan jika dikonsumsi secara berlebihan tidak baik untuk kesehatan seperti pusing, muntah dan terutama untuk ibu hamil.
Catatan : Artikel yang dimuat bersifat informasi , Tidak untuk menggantikan pendapat para ahli, dokter dan profesional dibidangnya .